- Pembagian Bentuk Kristal yang Membangun Mineral (Struktur, Kisi, penjelasan lengkap)
Terdapat banyak sekali kemungkinan bentuk kristal di alam, tetapi kristal-kristal ini dapat diklasifikasikan menjadi tujuh kelompok besar, yang disebut system kristal. Ketujuh kelompok sitem kristal itu yaitu :
- sistem kubik
- sistem hexagonal
- sistem trigonal
- sistem tetragonal
- sistem orthorombik
- sistem monoklin
- sistem triklin
0 comments:
Post a Comment